PARAH! Diduga Proyek Talud di Desa Dengkek Pati “Asal Jadi”, Disentuh Tangan Langsung Ambrol
PATI, suarajateng.co.id – Jagat media sosial kembali dihebohkan oleh unggahan akun TikTok @vind.updates yang mengungkap bobroknya proyek pembangunan talud di area persawahan Desa Dengkek, Kecamatan Pati, Kabupaten Pati. Proyek yang…
